Setelah melakukan Bazar Murah Untuk Dhuafa LSU Binsani/ Baitul Mal Bina Insani di lima titik pada hari Rabu Tanggal 15 Agustus 2012 kembali melakukan Bazar di Kecamatan Sruweng tepatnya di PKBM Bina Insani Desa Karangjambu Kecamatan Sruweng.
Pada bazar murah kali ini di bagikan 125 paket sembako kepada kaum dhuafa di sekitar PKBM Bina Insani.
Seperti bazar di tempat lainya, kegiatan ini disambut penuh antusias oleh kaum dhuafa menurut mereka kegiatan dapat membatu di kala semua kebutuhan pokok harganya mulai merambat naik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar